Prakarya Swafoto Monster
Kembali ke Pojok AktivitasSet prakarya ini menyertakan cutout dan elemen tubuh monster yang cocok dengan avatar ClassDojo. Para siswa dapat memodifikasi monster mereka untuk berekspresi pada awal tahun ajaran baru. Pajang swafoto yang sudah selesai di mading sebagai dekorasi ruang kelas dengan nuansa monster!
Estimasi 30 menit
TK ke atas
Ubah avatar monster digital siswa menjadi swafoto fisik dengan set prakarya ini.
Jess ZhouGuru kelas 1Los Angeles
Cara guru dalam menggunakan Prakarya Swafoto Monster
Apakah kelas Anda menikmati aktivitas ini? Beri inspirasi guru lainnya dengan berbagi Momen Dojo ke seluruh dunia!Bagikan Momen Dojo Anda
Katherine Pinillos
Guru kelas 6Anak-anak sungguh menikmatinya! Kami menaruh ClassDojo di smartboard dan mereka merancang monster guru secara bergiliran.
Mr. Vanderlei
Guru bahasa InggrisMembuat monster kecil... terima kasih atas bahan yang menakjubkan ini
Apakah kelas Anda menikmati aktivitas ini? Beri inspirasi guru lainnya dengan berbagi Momen Dojo ke seluruh dunia!
Bagikan Momen Dojo Anda
Punya aktivitas?
Berbagi itu penting—kirim aktivitas ruang kelas favorit Anda ke Pojok Aktivitas Dojo!
Bagikan Aktivitas